Sebelumnya, saat melawan Timor Leste di semifinal Piala AFF U-23 Vietnam hanya memiliki kekuatan 13 pemain karena dampak kasus Covid-19 yang mendera tim mereka.
Bahkan, berdasarkan kabar teranyar ada empat pemain Vietnam lagi yang dinyatakan negatif Covid-19 dalam tes yang dilakukan pada Sabtu (26/2) pagi.
Baca Juga:
Juarai Piala AFF U-23 2022 Usai Kalahkan Thailand, Timnas Vietnam U-23 Banjir Bonus
Mereka adalah Van Tung, Van Huu, Van Cuong, dan Van Toan sehingga bisa membuat Vietnam berkekuatan 19 pemain menghadapi Thailand.
2. Pernah Kalahkan Thailand
Vietnam memiliki modal bagus yakni pernah mengalahkan Thailand di Grup C Piala AFF U-23 2022.
Baca Juga:
Tersingkir dari Piala AFF U-23, Pendukung Timnas Malaysia Berang
Saat itu, Vietnam sukses mengalahkan Thailand dengan skor 1-0 lewat gol Nguyen Trung Thanh pada menit ke-29.
Kemenangan ini membuat Vietnam lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2022 dengan status juara Grup C. Sementara, Thailand lolos sebagai runner up terbaik.
3. Rapor Impresif