Berselang sembilan menit kemudian, Armenia berhasil memperkecil ketinggalan lewat eksekusi penalti Henrikh Mkhitaryan. Namun, tak lama setelah itu, Jerman membalas dan mencetak gol keempat yang disumbangkan Jonas Hoffman di menit 64. Gol tercipta setelah Hoffman memanfaatkan kesalahan operan Mkhitaryan.
Sampai peluit panjang berbunyi skor tetap 4-1 untuk kemenangan Jerman.
Baca Juga:
Thomas Muller Resmi Pensiun dari Tim Nasional Jerman Setelah 14 Tahun Berkarier
Susunan Pemain
Armenia (4-4-1-1): 12-Buchnev (GK); 15-Terteryan, 3-Haroyan, 2-Calisir, 4-Voskanyan; 7-Bayramyan (14-Briasco 69'), 17-Udo (5-Grigoryan 84'), 8-Spertsyan, 21-Margaryan; 18-Mkhitaryan; 22-Adamyan (9-Zelarayan 69').
Baca Juga:
Euro 2024: Slovenia vs Serbia Berakhir Imbang 1-1
Jerman (3-5-2): 22-Stegen (GK); 4-Ginter, 5-Kehrer, 15-Tah; 17-Neuhaus (9-Volland 78'), 18-Hofmann (6-Baku 84'), 19-Sane (23-Brandt 61'), 20-Raum, 21-Guendogan (14-Arnold 60'); 7-Havertz, 13-Mueller (16-Nmecha 60'). [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.