31. Meskipun terpisah jarak, aku berharap kamu dan keluarga diberi keberuntungan di tahun baru ini. Happy New Year!
32. Tahun baru, kesempatan baru. Aku berharap kita bisa mewujudkan mimpi-mimpi yang masih terkubur. Happy 2023!
Baca Juga:
Bersatu dalam Kebinekaan, SAPMA Pemuda Pancasila Gelar Perayaan Natal
33. Happy New Year! Jadilah pembawa harapan baru dan semangat baru bagi dirimu dan keluargamu di tahun yang baru ini!
34. Hari berganti bulan. Bulan berganti tahun. Terasa singkat namun penuh makna. Semoga Tahun Baru 2023 memberi kita kesempatan untuk menjadi manusia yang lebih baik lagi.
35. Tak banyak yang bisa melewati tahun ini. Aku bangga karena kita berhasil melewatinya meski harus berjuang mati-matian. Aku harap 2023 menjadi tahun keberuntungan kita.
Baca Juga:
Hadiri Perayaan Natal KLHK 2023, Menteri LHK Ajak Tanamkan Cinta Kasih pada Alam
36. Kita mungkin lelah karena terlalu banyak berlari di tahun ini. Tak apa, semua akan terbayar di tahun 2023 nanti. Selamat Tahun Baru!
37. Hidup bukan perkara menghitung kesalahan yang diperbuat di masa lalu, tetapi bagaimana kita bisa memperbaiki diri dan terus melangkah. Happy New Year!
38. Tak perlu iri dengan keberhasilan orang lain di tahun ini. Jalani hidupmu dengan penuh rasa syukur, karena bersyukur adalah kunci utama untuk merasa bahagia. Semoga kita dilimpahkan kebahagiaan yang lebih banyak di tahun 2023 nanti.