WahanaNews.co | Menggunakan jasa layanan transportasi umum seperti kereta api sebagai pilihan untuk melakukan perjalanan jauh dianggap paling efektif.
Hal tersebut dikarenakan akurasi waktu dengan jarak yang ditempuh lebih cepat dibandingkan dengan transportasi umum lainnya.
Baca Juga:
Proyek LRT Gantung Batam Jadi Incaran Singapura, Malaysia, dan China
Namun, sering kali ketika sedang bepergian jarak jauh mengunakan kereta perasaan bosan pun mulai muncul. Hal terebut sering mumbuat kita merasa kurang nyaman ketika berada di dalam kereta tersebut.
Nah agar kita bisa tetap nyaman saat berada di dalam kereta kita perlu mengatasi rasa bosan tersebut. Berikut ini ada beberapa tips untuk mengatasi kebosanan saat berada di kereta.
1. Bermain Game
Baca Juga:
Transportasi Listrik Medan: 60 Bus Baru
Tips yang pertama untuk mengatasi kebosanaan saat berada di kereta adalah melakukan kegiatan bermain game saat berada di dalam kereta juga bisa kamu lakukan sebagai pengusir rasa bosan.
Dengan bermain game kesukaan perasaan bosan seketika akan hilang. Sehingga membuatmu merasa lebih seru dan asik ketika berada di dalam kereta.
2. Memilih tempat duduk yang menghadap ke jendela.