Dia meminjam 87 dolar dengan jaminan ceknya dan
membeli ayam, memasaknya dengan resepnya.
Lalu berjualan door to door dan ditolak ribuan kali
dari 1 rumah ke rumah lainnya di kota Kentucky.
Baca Juga:
Cerita Inspiratif Mila Karmilah, Penerima Manfaat PKH Kemensos
Ingat, di usia 65 dia sudah menyiapkan niat untuk bunuh
diri. Tapi di usia 88 tahun, dia menjadi billionaires dari usaha Kentucky Fried
Chicken.
Pesan Moral Cerita:
Tidak Pernah Ada Kata Terlambat Untuk
Memulai. Yang penting sikap dan kegigihan. Seberapapun gagalnya, bangkitlah
terus. Semua kunci dan modal keberhasilan itu sudah ada di dalam diri kita
sendiri. Temukan di dalam diri dan berkaryalah. Tidak ada kata terlambat untuk
bermimpi.
Baca Juga:
Juarai Miss Indonesia 2024, Inilah Profil Monica Sembiring
Selamat menjalankan ibadah Puasa, Marhaban Ya Ramadhan
1442 H. (Tio)
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.