WahanaNews.co | Orang tua dan guru perlu mengindentifikasi penyebab anak mengalami kesulitan belajar.
Melalui tips atau cara mengatasi anak kesulitan belajar di bawah ini, orang tua dan guru bisa membantu anak meningkatkan prestasi akademiknya melalui strategi dan pendekatan yang tepat.
Baca Juga:
4 Tips Mengajarkan Anak untuk Berbagi yang Bisa Orang Tua Terapkan
Dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu, 22 Juni 2024, berikut ini adalah beberapa tips mengatasi anak kesulitan belajar yang dapat dipraktekkan oleh orang tua dan guru.
Identifikasi penyebab anak mengalami kesulitan belajar
Hal pertama yang harus dilakukan oleh orang tua dan guru untuk mengatasi anak yang kesulitan belajar adalah mengidentifikasi penyebabnya.
Baca Juga:
4 Tips Memulai Obrolan Menyenangkan Bersama Pasangan
Kesulitan belajar erat kaitannya dengan interaksi sosial dalam proses belajar dan mengajar.
Beberapa faktor yang dapat menyebabkan anak kesulitan dan malas belajar yaitu:
- Suasana belajar yang kurang mendukung.