WahanaNews.co | Pemandangan padatnya antrean seperti yang terjadi di perbatasan Rusia-Georgia, juga terjadi di perlintasan dengan Kazakhstan, Finlandia dan Mongolia.
Beredar kabar bahwa otoritas Rusia mungkin menutup perbatasan untuk menghentikan warga Rusia yang kabur ke negara-negara tetangga sejak Putin memberi perintah untuk memanggil ratusan ribu tentara cadangan dalam eskalasi terbesar dari perang tujuh bulan di Ukraina. Namun, Kremlin menyatakan saat ini belum ada keputusan mengenai hal itu.
Baca Juga:
Bantu Rusia, Terungkap Kim Jong Un Kirim Tentara ke Ukraina
Dilansir dari kantor berita Reuters, Selasa (27/9/2022), ditanya tentang kemungkinan penutupan perbatasan, juru bicara Kremlin, Dmitry Peskov mengatakan kepada wartawan: "Saya tidak tahu apa-apa tentang ini. Saat ini, belum ada keputusan yang diambil mengenai hal ini."
Pemandangan seperti yang terjadi di perbatasan Rusia-Georgia ini juga terjadi di perlintasan dengan Kazakhstan, Finlandia dan Mongolia, yang semuanya melaporkan antrean yang padat.
Beredar kabar bahwa otoritas Rusia mungkin menutup perbatasan untuk menghentikan warga Rusia yang kabur ke negara-negara tetangga sejak Putin memberi perintah untuk memanggil ratusan ribu tentara cadangan dalam eskalasi terbesar dari perang tujuh bulan di Ukraina. Namun, Kremlin menyatakan saat ini belum ada keputusan mengenai hal itu. [rin]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.