Penyelidikan Terus Berjalan
Hingga kini, Abraham belum ditetapkan sebagai tersangka. Polisi masih mengumpulkan bukti-bukti untuk menguatkan dugaan, termasuk mendalami latar belakang pembelian senjata tajam oleh pelaku.
Baca Juga:
Petugas Listrik Tersengat Korsleting Saat Bertugas di Bogor
“Penyelidikan masih terus berjalan. Kami akan memproses kasus ini sesuai hukum yang berlaku,” ujar Kombes Eko.
Kasus ini menjadi sorotan publik, bukan hanya karena tragisnya pembunuhan yang terjadi, tetapi juga karena latar belakang pelaku yang merupakan anak dari seorang pengacara terkenal.
Polisi berjanji akan mengusut tuntas kasus ini dan menyeret pelaku ke jalur hukum.
Baca Juga:
Korsleting Listrik Picu Kebakaran Pabrik Garmen di Bogor
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.