WahanaNews.co | Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi DKI Jakarta cerah berawan hari ini, Minggu (8/10/2023).
Berikut prakiraan cuaca BMKG di wilayah DKI Jakarta:
Baca Juga:
BMKG Hang Nadim: Kota Batam Berpotensi Hujan Sepanjang Hari Ini
1. Jakarta Barat (Jakbar) pada pagi cerah, siang, malam sampai dini hari cerah berawan. Dengan suhu 24 derajat Celcius sampai 33 dan kelembaban 65 sampai 85 persen.
2. Jakarta Pusat (Jakpus) pada pagi cerah, siang, malam sampai dini hari cerah berawan. Dengan suhu 25 sampai 30 derajat celsius dengan suhu 75 sampai 90 persen.
3. Jakarta Selatan (Jaksel) pada dini hari hingga malam cerah berawan. Dengan suhu 24 sampai 33 derajat celsius dan kelembaban 60 sampai 85 persen.,
Baca Juga:
Hingga 25 November: Prediksi BMKG Daerah Ini Berpotensi Cuaca Ekstrem
4. Jakarta Timur (Jaktim) pada dini hari hingga malam cerah berawan. Dengan suhu 24 sampai 33 derajat celsius dan kelembaban 60 sampai 85 persen.,
5. Jakarta Utara (Jakut) pada dini hari hingga malam cerah berawan. Dengan suhu 25 sampai 30 derajat celsius dan kelembaban 75 sampai 90 persen.
6. Kepulauan Seribu pada pada dini hari hingga malam cerah berawan. Dengan suhu 25 sampai 29 derajat celsius dan kelembaban 80 sampai 90 persen.