Sementara di matra udara, perwira yang pecah bintang yakni, Kolonel Pnb Prasetiya Halim, jabatan lama Waasops (Sops) Kas Koopsudnas dipromosikan menjadi Danlanud SPO (Supadio). 							
						
							
							
								Adapun perwira yang pecah bintang setelah kebijaan mutasi ini adalah: 							
						
							
								
									
									
										Baca Juga:
										Evaluasi Terkini Aksi Unjuk Rasa, Presiden Prabowo panggil Listyo Sigit dan Jenderal TNI
									
									
										
											
										
									
								
							
							
								1. Kolonel Pnb Prasetiya Halim, jabatan lama Waasops (Sops) Kas Koopsudnas dipromosikan menjadi Danlanud SPO (Supadio) 							
						
							
							
								2. Kolonel Nav Budi Handoyo, jabatan lama Paban VI/RB Srenaan dipromosikan menjadi Aspers Kaskogabwilhan I 							
						
							
							
								3. Kolonel Caj (K) Maria I Suparni, jabatan lama Dosen Utama Seskoad dipromosikan menjadi Pa Sahli Tk II LH Sahli Bid. Wassus dan LH Panglima TNI 							
						
							
								
									
									
										Baca Juga:
										Panglima TNI Mutasi 7 Kolonel AD, Hamonangan Lumban Toruan Dapat Tugas Strategis
									
									
										
									
								
							
							
								4. Kolonel Cba Frederick Made Setiawan, jabatan lama Dirbindiklat Pusbekangad dipromosikan menjadi Aslog Kaskogabwilhan III 							
						
							
							
								5. Kolonel CPM Sudarma Setiawan, jabatan lama Dirbingakkum Puspomad dipromosikan menjadi Inspektur Babinkum TNI 							
						
							
							
								6. Kolonel Arm Nofri Rifai, jabatan lama Kabag Watpeg Ropeg Setjen Kemhan dipromosikan menjadi Dir Rahkomhan Ditjen Strahan Kemhan