"Sirkuitnya sendiri sangat menarik dan sangat bagus, saya sangat menantikan MotoGP Indonesia. Seperti yang kalian tahu kita disatukan dalam fan club Marc Marquez 93," kata Marquez.
"Fan Club Marc Marquez 93 bersama dengan Sirkuit Mandalika akan mengadakan grandstand khusus di Tribune J. Dimana tribune itu akan dipenuhi oleh warna merah dan akan ada berbagai kejutan di sana. Pantau terus social media @fansclubmm93," kata Marquez menambahkan.
Baca Juga:
Mark Marquez Akhirnya Masuk 10 Besar di MotoGP 2023
MotoGP 2022 bakal dibuka di Sirkuit Losail, Qatar, akhir pekan ini. Kemudian Fabio Quartararo dan kawan-kawan akan kembali mengaspal di MotoGP Mandalika Indonesia pada 20 Maret mendatang. [bay]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.