Tekanan dari kedua sayap terus dilancarkan, namun barisan belakang Brunei bisa mementahkannya.
Dalam upaya mempertahankan wilayahnya, pemain Brunei beberapa terkapar.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Menang 2-0 Lawan Kamboja
Namun, hingga laga bubar, tak ada gol tambahan lagi. Indonesia U-19 menang 7-0 atas Brunei Darussalam U-19.
Hasil ini membuat Indonesia mengemas kemenangan pertamanya di Piala AFF U-19 2022, setelah sempat ditahan Vietnam U-19 pada laga perdana, Sabtu (2/7).
Anak asuh Shin Tae-yong kini mengumpulkan empat poin di Grup A, dan naik ke posisi dua.
Baca Juga:
Media Vietnam Soroti Rencana PSSI Hengkang dari AFF
Indonesia cuma kalah dari Thailand, yang mengoleksi 6 poin dari dua laga. Indonesia unggul gol dari Vietnam, yang juga mengoleksi empat poin di posisi tiga.
Selanjutnya, Indonesia akan melawan Thailand, Rabu (6/7/2022).
Susunan Pemain