Selain untuk lebih fokus, Whatsapp juga rutin mengkaji jumlah pengguna sistem aplikasi tertentu. Semakin sedikit penggunanya, semakin besar peluang dukungan dari Whatsapp untuk dicabut.
"Untuk memilih mana yang harus dihentikan dukungannya, setiap tahun kami, seperti perusahaan teknologi lainnya, melihat perangkat dan perangkat lunak mana yang paling tua dan memiliki jumlah pengguna paling sedikit," kata perusahaan. [afs]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.