Palomino menambahkan, makan wanita tersebut dikelilingi oleh keranjang berisi sesaji, vas, labu, dan paruh burung toucan.
Dia juga mengatakan temuan itu menunjukkan bahwa "tidak hanya pria yang memiliki hubungan penting dalam peradaban ini, tetapi juga saling melengkapi dengan wanita."
Baca Juga:
Misteri di Balik Mumi Menjerit di Mesir Diungkap Peneliti
Meskipun para peneliti tidak mengetahui tanggal pasti penguburan jasad wanita tersebut, peradaban Caral aktif sekitar 3.000 SM.
[Redaktur: Alpredo Gultom]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.