Encerkan larutan EM4, ambil 1 liter larutan campuran dengan 200 liter air bersih dan 1 kg gula. Kemudian tuangkan ke campuran bahan baku sambil diaduk. Atur kelembaban mencapai 30-40%.
Untuk memperkirakan tingkat kelembaban, kencangkan campuran sampai bisa menggumpal tetapi tidak mengalirkan air. Jika kelembabannya kurang, tambahkan air yang cukup.
Baca Juga:
Prabowo Tinjau Langsung Panen Padi di Merauke
Tutup lubang fermentasi dengan plastik atau terpal, biarkan selama 7-14 hari. Perlu diingat, kendalikan suhu fermentasi hingga maksimum 45 derajat C.
Jika melebihi suhu, aduk dengan cangkul agar suhunya turun.
Setelah 14 hari, biasanya pupuk bokashi terbentuk dan dapat diaplikasikan langsung. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.