Aplikasi penghasil uang selanjutnya adalah Helo. Keuntungan yang akan Anda dapatkan melalui aplikasi ini adalah uang akan langsung masuk menjadi saldo DANA.
Caranya, Anda hanya perlu menonton berbagai video menarik yang terdapat di aplikasi tersebut lalu membagikannya. Tidak lupa melakukan berbagai tugas yang diberikan untuk mendapatkan reward.
Baca Juga:
Akun TikTok Penyebar Video Anggota DPRD Sumut Cekik Pramugari Dipolisikan
5. Neo+
Neo+ merupakan aplikasi bank digital dari Bank Neo Commerce yang sudah berdiri sejak tahun 1990. Setelah mengunduh aplikasi, Anda dapat mengikuti sejumlah langkah untuk mendaftar.
Kemudian pengguna perlu menyiapkan beberapa data pribadi seperti foto KTP untuk melakukan verifikasi akun. Setelah menyelesaikan sejumlah langkah untuk mendaftar, pengguna akan mendapatkan uang sebesar Rp20 ribu langsung dari Bank Neo Commerce.
Baca Juga:
Viral Lantaran Ngaku Tak Takut Istri, Kades Ini Akhirnya Klarifikasi: Kami Takut, Bu...
Selain itu, pengguna juga bisa mendapatkan uang tambahan dengan memilih kupon yang tersedia. Pengguna dapat langsung menggunakan kupon experience Rp10 juta untuk mendapatkan uang Rp1.600 per hari selama satu bulan.
6. Snack Video
Snack Video merupakan aplikasi penyedia konten yang cukup populer saat ini. Anda dapat menghasilkan uang dari aplikasi yang satu ini.