3. Eko Yuli Irawan, Atlet Indonesia Pertama Raih 4 Medali Olimpiade
Lifter
Indonesia, Eko Yuli Irawan, layak tersenyum seusai melakukan
angkatan clean and jerk dalam kelas
61 kg Putra Grup A Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Tokyo,
Jepang, Minggu (25/7/2021).
Baca Juga:
Leani Ratri Oktila Terima Bonus Paralimpik Rp 13,5 Miliar dari Pemerintah
Dengan angkatannya itu, Eko Yuli berhasil mempersembahkan
medali perak.
Selaku
lifter andalan Indonesia, Eko Yuli menjadi langganan medali dalam beberapa Olimpiade
terakhir.
Dia
mencatat rekor sebagai atlet pertama Indonesia yang meraih empat medali di Olimpiade.
Baca Juga:
Paralimpiade 2020: Hary/Leani Raih Emas Kedua RI
Selain
perak di Olimpiade Tokyo 2020 kemarin, Eko juga pernah meraih perunggu di
Olimpiade Beijing 2008, Olimpiade London 2012, dan perak di Olimpiade Rio de Janeiro 2016.
4. Anthony Ginting, Pebulutangkis Pertama Kawinkan Medali Olimpiade
dan Olimpiade Remaja