2. Tidak membutuhkan validasi sosial
Orang cerdas biasanya tidak akan pernah membutuhkan yang namanya validasi sosial. Orang cerdas biasanya memiliki rasa percaya diri yang cukup tinggi, sehingga ia tidak membutuhkan pengakuan dari orang lain.
Baca Juga:
Simak, Begini 6 Cara Orang Cerdas Mengelola Emosinya
Ia juga beranggapan bahwa dirinya tidak perlu bergaul dengan banyak orang untuk mendapatkan pengakuan. Ia lebih suka bergaul dengan orang-orang yang dapat membantu produktivitasnya, walaupun jumlah orang tersebut sedikit.
3. Memiliki agenda harian yang berbeda
Selain memiliki pandangan yang berbeda, orang cerdas juga sering kali memiliki agenda atau jadwal harian yang berbeda dari kebanyakan orang pada umumnya. Orang cerdas biasanya memiliki agenda yang lebih sibuk daripada orang lain.
Baca Juga:
Ini Ciri-Ciri Orang yang Cerdas
Oleh karena itu, ia sering kali terlihat menyendiri. Karena agenda yang ia miliki dengan kebanyakan orang pada umumnya sudah sangat jelas terlihat berbeda.
4. Menghargai sebuah produktivitas
Orang-orang cerdas akan selalu berusaha untuk bisa produktif dalam hidupnya. Ia akan berusaha untuk menghindari berbagai macam distraksi yang dapat mengganggu atau menghambat dirinya untuk dapat melakukan pekerjaan dengan produktif.