4. Memberi saran dan feedback yang membangun
Setelah kamu memastikan yang kamu beli adalah hal yang kamu butuhkan. Maka selanjutnya adalah memberi saran atau masukan-masukan yang akan berdampak ke depannya untuk penjual.
Alih-alih berbohong dengan mengucapkan produk yang mereka jual bagus tanpa memberi alasannya. Kamu bisa memberi ulasan produknya lewat kelebihan dan kekurangan. Bisa dari segi warna, bahan, dan harga. Jika makanan, kamu bisa menambahkan saran dari segi rasa, feeds Instagram, dan kemasan.
Baca Juga:
4 Tips Mengajarkan Anak untuk Berbagi yang Bisa Orang Tua Terapkan
Apakah kamu sudah menerapkan saah satu tips atau keempatnya? Jika belum, yuk mulai dari sekarang! Agar menjadi konsumen yang cerdas dan bijak.
[Redaktur: JP Sianturi]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.