Amerika Serikat menjadi pasar utama ekspor produk perikanan Indonesia, diikuti Tiongkok, Vietnam, Jepang, dan Malaysia. Produk utama yang diekspor Indonesia adalah udang, cumi, moluska dan gurita beku, filet ikan tuna dan cakalang, ikan beku lainnya, dan filet ikan lainnya.
[Redaktur: Alpredo]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.