5. Memasak Makanan
Uang Rp100 ribu cukup untuk membeli bahan makanan sederhana. Dari pada membeli makanan sudah matang, lebih baik memasak makanan sendiri.
Baca Juga:
7 Kiat Jadi Kaya Ala Orang Jepang
Bahan makanan sederhana yang dapat dibeli seperti beras 1 kg, tahu, tempe, telur, dan sayur secukupnya.
6. Memanfaatkan Wifi Gratis
Kuota internet termasuk kebutuhan yang sangat menguras dompet. Untuk itu, harus memangkas kebutuhan akan kuota internet. Gunakanlah Wifi gratis yang tersedia di kampus atau tempat umum.
Baca Juga:
Keuntungan Konsumen Menggunakan Kendaraan Listrik
Demikian cara menghemat uang Rp100 ribu untuk seminggu. Semoga tips ini dapat membantu menghemat pengeluaran. [sdy]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.