"Italia telah mendeteksi seorang pasien yang terinfeksi
jenis baru virus corona yang juga ditemukan di Inggris," kata kementerian
kesehatan dikutip dari Reuters.
Pasien tersebut baru kembali dari Inggris beberapa hari
terakhir. Ia mendarat di bandara Fiumicino Roma dan saat ini tengah menjalani
isolasi.
Baca Juga:
Pakar UGM: 80 Persen Warga RI Kemungkinan Sudah Terpapar Covid Delta
2. Australia
Negara Kangguru ini juga terkena dampak penyebaran varian
baru virus Corona. Dua pelancong dari Inggris yang terbang ke negara bagian
South Wales, Australia, ditemukan 'membawa' varian virus tersebut.
Baca Juga:
Menkes Paparkan Kedahsyatan Penularan Corona Baru: Dari 50 ke 2.500 Kasus
Saat ini, kedua pelancong tersebut sedang menjalani
karantina. Pihak kesehatan setempat juga menyatakan bahwa kasus ini tidak ada
kaitannya dengan lonjakan kasus COVID-19 yang terjadi di Sydney. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.