WahanaNews.co | Sekarang ini, gadget sudah menjadi suatu kebutuhan bagi setiap orang, baik itu untuk bekerja, belajar, berkomunikasi, bermain game, dan juga penggunaan lainnya.
Tapi, tahukah kamu bahwa gadget yang kamu pakai sehari-hari menghasilkan sinar biru (bleu light), dan sinar ini berbahaya bagi kesehatan, lho!
Baca Juga:
Geopolitik: Serangan Iran ke Israel Berpotensi Dampak Ekonomi Indonesia
Kamu perlu waspada akan bahaya sinar ini, karena akan menimbulkan efek negatif pada pola tidur dan juga berbagai penyakit mata.
Dalam ilmu kesehatan mata, sinar biru merupakan cahaya yang tampak dengan panjang gelombang pendek, sekitar 415 sampai 455 nm, serta tingkat energi yang tinggi.
Salah satu sumber alami terbesar dari cahaya ini adalah matahari. Selain matahari, cahaya biru juga terdapat pada layar digital, seperti:
Baca Juga:
Pemprovsu Beri Bantuan ke Korban Banjir Bandang yang Terdampak
- Layar komputer
- Layar handphone
- Dan peralatan elektronik lainnya.