Sehingga, masyarakat Indonesia dan masyarakat dunia dapat mengikuti perkembangan dan substansi agenda Presidensi G20 Indonesia.
Menurutnya, kegiatan sosialisasi dan promosi Presidensi G20 Indonesia perlu dilakukan secara optimal demi mewujudkan suksesnya Presidensi G20 Indonesia, baik dari segi substansi maupun penyelenggaraan keketuaan G20.
Baca Juga:
Rusia: Presidensi Indonesia Sukses Jaga G20 Tanpa Politisasi
"Momentum Presidensi G20 ini merupakan wujud kepercayaan kepada Indonesia dari para pemimpin negara ekonomi terbesar di dunia. Oleh karena itu, kesempatan ini harus dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya, untuk kepentingan masyarakat global dan secara khusus untuk kepentingan bangsa dan negara Indonesia," tandasnya. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.