WahanaNews.co | Badan sepak bola dunia, FIFA merilis daftar kandidat peraih Penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2021. Pemenang ajang ini, akan diumumkan pada 17 Januari tahun depan.
Para pemain dan pelatih dipilih oleh para panel ahli dari kancah sepakbola pria dan wanita, di antaranya Tim Cahill, David Trezeguet, Alexi Lalas, Eniola Aluko, Emma Byrne dan Marta Tejedor.
Baca Juga:
Piala Dunia 2026: Edisi Terbesar Sepanjang Sejarah dengan 48 Negara
Pemungutan suara akan dilakukan hingga tanggal 10 Desember. FIFA kemudian mengumumkan tiga finalis dari setiap kategori di awal 2022 mendatang.
Penghargaan ini akan melanjutkan ajang Ballon d'Or, di mana nominasi pria dan wanita akan ditentukan pemenangnya pada 29 November di Paris, Prancis.
Berikut daftar calon perengkuh Pemain Terbaik FIFA 2021 dari setiap kategori dilansir dari laman resmi FIFA (25/11/2021):
Baca Juga:
Al-Nassr dan Al-Ettifaq Goda Harry Maguire dengan Tawaran Fantastis, MU Tetap Waspada
The Best FIFA Men's Player
Karim Benzema (France / Real Madrid)