Lionel Messi, Achraf Hakimi dan Ismael Gharbi kerap mengancam untuk menjebol gawang Lyon. Namun, tidak ada gol yang bisa mereka cetak untuk menyelamatkan PSG dari kekalahan.
PSG masih memimpin klasemen sementara Ligue 1 dengan 66 poin dengan hasil ini. Tetapi jarak mereka kini hanya enam angka dengan Lens. Sedangkan Lyon naik ke posisi sembilan dengan 44 poin.
Baca Juga:
Masa Depan 'Panas' Mbappe: Presiden PSG Klaim Kesepakatan dengan Bintang Muda
Susunan Pemain:
Paris Saint-Germain (3-5-2): Gianluigi Donnarumma; Danilo Pereira, Marquinhos, El Chadaille Bitshiabu (Fabian Ruiz 60'); Achraf Hakimi, Vitinha (Ismael Gharbi 83'), Marco Verratti (Hugo Ekitike 60'), Renato Sanches (Warren Zaire Emery 74'), Nuno Mendes; Lionel Messi, Kylian Mbappe.
Pelatih: Christophe Galtier
Lyon (5-3-2): Anthony Lopes; Sael Kumbedi Nseke (Maxence Caqueret 62'), Sinaly Diomande, Castello Lukeba, Dejan Lovren, Nicolas Tagliafico; Thiago Mendes, Johann Lepenant (Corentin Tolisso 62'), Rayan Cherki (Houssem Aouar 69'); Amin Sarr (Bradley Barcola 23'), Alexandre Lacazette (Moussa Dembele69').
Pelatih: Laurent Blanc. [eta/ets]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.