4. Memrise – Belajar Bahasa Secara Natural
Aplikasi Memrise menawarkan metode belajar bahasa yang unik, yakni melalui gambar, suara, dan pengulangan yang alami seperti cara belajar penutur asli.
Baca Juga:
Antisipasi Bullying di Sekolah, Bupati Cianjur Larang Siswa SD dan SMP Bawa Hp
“Belajarnya terasa natural dan seru, cocok buat kamu yang ingin belajar sambil bermain,” ujar narasumber.
Sistem pembelajaran berbasis gamifikasi ini membuat proses penghafalan menjadi lebih mudah dan menyenangkan.
5. Simple Habit – Sehat Mental, Fokus Maksimal
Baca Juga:
Era Smartphone Segera Berakhir, Kacamata Pintar Jadi Penggantinya
Belajar tidak hanya soal otak, tapi juga tentang keseimbangan mental. Simple Habit hadir sebagai aplikasi meditasi yang dirancang membantu penggunanya mengelola stres dan meningkatkan fokus.
“Dengan panduan instruktur profesional, kamu bisa merasa lebih tenang dan siap menghadapi rutinitas,” kata narasumber.
Tak hanya menenangkan, meditasi juga terbukti dapat mendukung peningkatan kemampuan kognitif.