6. Tutup dan buka kembali Play Store
Tutup aplikasi Google Play Store sepenuhnya dengan cara swipe layar ke atas, tahan, lalu swipe ke atas sekali lagi atau swipe ke samping untuk menutup aplikasi. Setelah itu buka kembali aplikasi Google Play Store dan coba lanjutkan download yang gagal.
Baca Juga:
4 Tips Mengajarkan Anak untuk Berbagi yang Bisa Orang Tua Terapkan
7. Uninstal dan instal kembali update Play Store
Pastikan ponsel kalian terhubung dengan koneksi Wi-Fi yang stabil, lalu cari aplikasi Google Play Store di ponsel. Ketuk dan tahan ikon aplikasi Google Play Store lalu klik App Info.
Di layar pengaturan ketuk menu More dengan ikon tiga titik vertikal yang ada di sudut kanan atas lalu pilih Uninstall updates. Jika diminta untuk mengubah aplikasi Play Store ke versi factory, pilih OK.
Baca Juga:
4 Tips Memulai Obrolan Menyenangkan Bersama Pasangan
8. Restart perangkat
Restart perangkat caranya mudah saja cukup tekan dan tahan tombol Power beberapa detik lalu pilih Power off atau Restart. Jika kalian ternyata pilih opsi Power off, tekan dan tahan tombol Power sekali lagi untuk mengaktifkan ponsel.
9. Hapus dan masukkan lagi akun Google