Film untuk dewasa ini dapat disaksikan di bioskop.
4. Disenchanted
Baca Juga:
MK Putuskan Spa sebagai Bagian dari Layanan Kesehatan Tradisional, Bukan Hiburan
Sekuel dari Enchanted (2007) itu mengisahkan kehidupan Giselle (Amy Adams) dan Robert (Patrick Dempsey) setelah menikah. Lebih dari satu dekade berlalu, mereka ternyata tidak nyaman dengan kehidupan di kota besar.
Pasangan itu akhirnya memutuskan pindah ke kota kecil bernama Monroeville demi kehidupan yang tentram. Namun, kehidupan di kota kecil itu tidak seperti yang diharapkan Giselle.
Ia merasa tidak nyaman karena kota itu penuh aturan mengekang, hingga Giselle akhirnya menggunakan sihir Andalasia.
Baca Juga:
Strategi Memperkuat Hak Konsumen Konser
Film untuk semua umur itu tayang di Disney+ Hotstar.
5. Slumberland
Film ini mengisahkan seorang gadis muda bernama Nemo (Marlow Barkley) yang menemukan peta rahasia ke dunia mimpi, Slumberland. Nemo kemudian melakukan perjalanan di dunia tersebut dengan bantuan seorang penjahat bernama Flip (Jason Momoa).