Namun, memasang TV layar datar dengan benar membutuhkan perhatian yang cermat terhadap detail dan pemahaman yang baik tentang seberapa kuat struktural dindingmu.
Jadi, pilih penempatan TV layar datar dengan hati-hati dan pastikan TV yang terpasang ke dinding benar-benar kokoh.
Baca Juga:
Empat Alasan Samsung Neo QLED 4K TV Jadi Pilihan Favorit untuk Main Game
Meremehkan potensi bahaya
TV layar datar mungkin lebih ringan dari pendahulunya, tetapi tetap menimbulkan bahaya, terutama jika kamu memiliki anak kecil yang suka memanjat furnitur.
Jika TV layar datar tidak dipasang di dinding, kamu harus memiliki dudukan TV yang kokoh dengan ukuran yang sesuai untuk TV milikmu dan memastikan anak-anak tidak bermain di dekat TV.
Baca Juga:
Viral! Gagal Dipesan Bule, Waria Ngamuk di Kamar Hotel hingga Pecahkan TV
Ini karena perapian dapat menghangatkan TV layar datar milikmu dan akibatnya mempersingkat masa pakainya.
Membiarkan kabelnya berantakan
Mungkin kamu merasa stres untuk mengurai dan mengatur kabel, tetapi akan lebih stres untuk melihatnya sepanjang waktu.