"Kesehatan pribadi pun sangat penting dalam sebuah pelayanan prima. Terlebih, dalam mewujudkan personal grooming atau penampilan rapi, serasi dan harmonis," terangnya.
Nano juga mengatakan, personal higiene dan personal grooming merupakan dua subjek yang saling menunjang. Sehingga, personal higiene lebih menitikberatkan pada aspek kesehatan dan kesan sehat.
Baca Juga:
Dinkes Gorontalo Tingkatkan Kualitas Posyandu Melalui Program Pemantauan dan Pembinaan
Sedangkan personal grooming menitikberatkan pada aspek kerapian penampilan seseorang.
"Intinya, sikap Pelayanan Prima memiliki kinerja bersemangat, memakai cara terbaik, tanpa curiga dan kekhawatiran, sikap untuk segera bertindak, tepat waktu, tanpa menunggu, sabar dan tidak mengada-mengada," tuturnya. [sdy]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.