Diberitakan,
BupatiLanny Jaya, Befa Yigibalom, bereaksi keras atas aksi demonstrasi oleh sekelompok
mahasiswa Lanny Jaya dan juga oknum Ketua dan Anggota DPRD Lanny Jaya yang
menyatakan menolak Otonomi Khusus (Otsus).
Menurut
dia, demo tersebut tidak murni dan hanya dilakukan oknum-oknum tertentu yang
memiliki kepentingan politik.
Baca Juga:
Desak Pembebasan, Komnas HAM Sesalkan Penangkapan 159 Demonstran
"Demo
di Lanny Jaya oleh mahasiswa itu tidak dilakukan oleh masyarakat Lanny Jaya,
hanya dilakukan oleh sekelompok mahasiswa yang demo diJayapuralalu
pindah lagi di Tiom bersama pemuda lagi dan terlebih lagi mereka difasilitasi
oknum Ketua dan Anggota DPRD Lanny Jaya yang direkayasa," ujar Befa,
melalui rilis, Selasa (30/3/2021). [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.