Pengurus Kadin, termasuk Arsjad Rasjid, terus menjalankan tugasnya, salah satunya dengan melakukan audiensi bersama Majelis Wali Amanat Universitas Hasanuddin.
Terkait laporan pengeroyokan terhadap salah satu staf khusus Ketua Umum di Polda Metro Jaya, oknum yang sempat menduduki kantor tersebut sudah tidak tampak sejak Minggu (15/9/2024).
Baca Juga:
Perseteruan Kadin Memanas Lagi, Pengurus Munaslub Disebut Langgar Aturan
Arsjad menegaskan, meskipun ada gangguan, operasional Kadin tetap berjalan dan segala bentuk kegiatan yang telah terjadwal, termasuk meeting dan program kerja, tetap akan dilaksanakan sebagaimana mestinya.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.