WahanaNews.co | Telah terjadi Gempa di Bengkulu berkekuatan Magnitudo 5,1, Menurut laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa tercatat pada pukul 15.52 WIB, Minggu (4/9/2022).
Informasi tersebut disampaikan BMKG lewat akun Twitter resmi @infoBMKG. BMKG mengungkapkan lokasi gempa yaitu di 4,91 Lintang Selatan dan 102,92 Bujur Timur.
Baca Juga:
Peta Gempa 2024 Ungkap 14 Zona Megathrust Baru, Ancaman Makin Terukur
Pusat gempa berada di laut 49 KM Barat Daya Kaur, Bengkulu, pada kedalaman 20 KM.
"Tidak berpotensi tsunami," kata BMKG. [rsy]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.