Untuk kepengurusan Yayasan BM ABA dan ternyata juga
masuk ke dalam struktur organisasi teror Jamaah Islamiyah. Ketua: FS, Bendahara:
RW, Pengurus Kotak Amal
Lampung: DN.
Lebih jelasnya kisaran berapa banyak
jumlah kotak amal itu?
Baca Juga:
Polri Harus Tetap Independen, Wacana Pengalihan ke Kemendagri atau TNI Dinilai Bertentangan dengan Prinsip Demokrasi
Berdasarkan keterangan Ketua Yayasan Abd
bin Auf bahwa total kotak amal Yayasan Abd
bin Auf seluruh Indonesia berjumlah sekitar 13.000 (tiga
belas ribu) kotak amal, dengan rincian sebagai berikut:
Kantor Cabang
Jakarta Raya (sekitar 43
kotak amal), Kantor Cabang
Lampung (sekitar 4.000 kotak
amal), Kantor Cabang
Sumut (sekitar 1.500 kotak
amal), Kantor Cabang
Semarang (sekitar
600 kotak amal), Kantor Cabang Pati
(sekitar
250 kotak amal), Kantor Cabang Temanggung (sekitar
200 kotak amal), Kantor Cabang Solo Raya (sekitar 2.000 kotak
amal), Kantor Cabang
Yogyakarta (sekitar 1.200 kotak
amal), Kantor Cabang
Magetan (sekitar 3.000 kotak
amal), Kantor Cabang
Malang (sekitar 1.500 kotak
amal), Kantor
Cabang Surabaya (sekitar 1.000 kotak
amal), 12. Kantor
Cabang
Lombok dan Ambon belum
diketahui.
Bagaimana cara mereka
menaruh atau
nganbil kotak amal itu? Apakah minta izin atau tidak?
Baca Juga:
Kapolri Pimpin Serah Terima Jabatan 6 Pejabat Tinggi Polri, Brigjen Alfred Papare Dilantik Jadi Kapolda Papua Tengah
Hanya izin dengan penjaga toko atau minimarket dan menyebarkan kotak-kotak amal itu ke toko dan tempat ramai.
Saat ini sudah berapa orang diamankan atas
kasus ini?
Terkait dengan pengembangan penyidikan sementara 3
orang.