Dia mewarisi darah Mali dari
keluarganya.
Seperti diketahui, Mali merupakan negara di Afrika dengan mayoritas penduduk
beragama Islam.
Baca Juga:
Liverpool Juara Piala FA 2021/2022
Dari sana pula, lahir banyak pemain
muslim berbakat, seperti Frederic Kanoute, Seydou Keita, hingga Mahamadou
Diarra.
Liga Inggris memang salah satu liga
dengan pesepak bola Muslim terbanyak. Sebagian di antaranya
bermain di klub-klub besar.
Mayoritas pemain ini dikenal taat
menjalankan ibadah.
Baca Juga:
Sengit, Final Piala FA: Chelsea vs Liverpool Lanjut ke Perpanjangan Waktu
Mereka juga tak segan menunjukkan
identitas dan kebiasaan mereka sebagai Muslim.
Di samping ekspresi selebrasi sujud
Mohamed Salah, toleransi tentang antarumat beragama di dalam lapangan hijau
sepak bola Inggris dinilai tak mengenal batas dan ruang.
Di sisi lain, beberapa pesepak bola
muslim tersohor layaknya Mohamed Elneny dari Arsenal, dan Paul Pogba Manchester
United (MU), tak segan menunjukkan dukungannya.