Ibu kota provinsi yang diperkirakan hujan disertai petir pada hari Minggu, 17 Desember 2022, adalah Bengkulu, Jambi, Pangkal Pinang, Mataram, Kupang, Pekanbaru dan Medan. Hujan skala sedang kemungkinan terjadi di Banda Aceh, Serang, Bandung, Pontianak, Ambon, Manokwari dan Kendari.
Hujan skala ringan kemungkinan terjadi di Yogyakarta, Semarang, Surabaya, Banjarmasin, Palangkaraya, Samarinda, Tanjung Pinang, Bandar Lampung, Ternate, Jayapura, Mamuju, Makassar dan Palembang.
Baca Juga:
BMKG Hang Nadim: Kota Batam Berpotensi Hujan Sepanjang Hari Ini
Suhu udara berkisar 18-33°C dengan suhu terendah di Bandung. Sementara suhu tertinggi di Denpasar, Jakarta Pusat, Gorontalo, Surabaya, Pontianak dan Kendari.
Beberapa provinsi di Indonesia yang berada dalam kategori Siaga terhadap bencana hidrometeorologi (banjir, banjir bandang, dan lainnya) dampak dari potensi hujan lebat adalah Aceh dan Jawa Barat. [eta]