Pemilik Toko Emas Rama, Hengky Wibowo mengatakan, saat
membeli emas pengemis tersebut tidak membawa kartu identitas apapun.
"Sempat kita tanya-tanya. Dia hanya mengatakan nama dan desa tempat
tinggal serta asal uang tersebut," ungkapnya.
Januri diketahui mengumpulkan uang hasil meminta-minta
selama dua tahun, untuk keperluan tabungan masa tuanya. Usai membeli perhiasan
emas tersebut, Hengky sempat meminta karyawan tokonya mengantarkan Januri
pulang, namun ditolak oleh Januri. [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.