Sebelumnya, momen ketika Raffi mengejar waktu dengan helikopter demi acara sekolah Rafathar sempat diunggah di media sosialnya.
"Demi anak, harus sampai tujuan," ucap Raffi dalam video tersebut. Di sekolah, Raffi ikut berpartisipasi dalam lomba lari setelah Rafathar memenangkan lomba renang.
Baca Juga:
Raffi Ahmad Jadi Waketum Kadin Versi Anindya Bakrie, Jadi Sorotan Media Asing
"Papa, makasih sudah ikut lomba sama Aa’, I love you," ucap Rafathar penuh rasa sayang.
Pengorbanan Raffi di tengah kesibukannya mendapatkan banyak pujian.
"Demi anak, apa pun diperjuangkan. Papa hebat, pria keren dan sempurna untuk Aa Raffi," tulis seorang netizen @winda.
Baca Juga:
Kadin Versi Anindya Bakrie, Aktor Raffi Ahmad Diangkat Jadi Waketum
"Kerjanya padat, tapi urusan anak tetap nomor satu. Panjang umur dan sehat terus Aa Raffi," tulis @lihatapayaa.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.