"Tahan banting dengan apa? Gosip?" tanya Sophie Navita.
"Sejauh ini tuh selalu punya masalah sama waktu sih. Pembagian waktu," jawab Ariel.
Baca Juga:
Tersangkut Kasus Brigadir J, Brigjen Hendra Kurniawan Ternyata Berkerabat dengan Ariel Noah dan Tyas Mirasih
Vokalis 42 tahun ini menuturkan bahwa dirinya bisa saja menghilang dalam waktu cukup lama lantaran sedang sibuk bekerja sehingga tak memiliki banyak waktu untuk pasangannya.
Sehingga, Ariel ingin calon istrinya nanti memahami kesibukannya.
"Masalah kerjaan dan pas lagi biasanya kalau udah mood kerja, habis itu mesti rubah set lagi itu butuh waku," pungkasnya.
Baca Juga:
Terungkap, Momen 20 Tahun Silam Jadi Penyebab Hati Ariel dan BCL Sulit Menyatu
Meski demikian, pria kelahiran Pangkalanbrandan, 16 September 1981 itu sampai saat ini masih sendiri. Setelah putus dengan model sekaligus artis Sophia Latjuba, Ariel masih tampak sendiri meski berkali-kali dikabarkan dekat dengan wanita.
[Redaktur: Zahara Sitio]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.