Upaya
tersebut bisa mengedepankan aspek pendidikan, sains, pemberdayaan masyarakat
lokal, dan pembangunan berkelanjutan.
Geopark
Belitong merupakan geopark nasional Indonesia ke-6 yang masuk ke dalam daftar
UNESCO Global Geopark.
Baca Juga:
Es Dunia Mencair Super Cepat, Kota-Kota Pesisir Terancam Tenggelam
Sebelumnya,
Indonesia telah berhasil mendaftarkan Kaldera Toba, Batur, Ciletuh, Gunung
Sewu, dan Rinjani.
Indonesia
juga memiliki banyak kekayaan alam dan budaya yang masuk dalam daftar UNESCO
antara lain 9 situs warisan budaya dan alam dan 18 cagar biosfer. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.