"Dengan bentuk dua badan otonom sebagai Organisasi Kepemudaan (OKP) merupakan Satuan Siswa Pelajar dan Mahasiswa (Sapma) serta Srikandi. Srikandi merupakan wadah pengkaderan khusus wanita," urainya.
Sebagai bentuk kependulian, Pemuda Pancasila dalam kesempatan itu juga turut menyerahkan bantuan berupa perahu ambulans untuk warga terasing di Kecamatan Kluet Tengah, dan santunan anak yatim, serta bantuan sembako.
Baca Juga:
Trotoar dan Badan Jalan Dijadikan Tempat Berdagang, Tokoh Pemuda Tomok Geram
Pantauan Serambinews.com, HUT Ke-62 Pemuda Pancasila (PP) Tahun 2021 yang berlangsung di Objek Wisata Sigantang Sira ini turut dihadiri Bupati Aceh Selatan, Tgk Amran, Ketua DPRK Aceh Selatan, Amiruddin, Komandan Kodim 0107/Aceh Selatan, Letnan Kolonel Inf M. Yusuf, SIKom, dan Kapolres Aceh Selatan, AKBP Ardanto Nugroho, SIK, SH, MH.
Hadir juga, Ketua MPO PP Aceh Selatan, Tgk Abrar Muda, Ketua MPC PP Aceh Selatan, Yoserizal Muna, serta sejumlah kepala SKPK, Muspika Kecamatan Trumon, tokoh masyarakat serta para tokoh pemuda. [rin]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.