“Maka berdasarkan monitoring dan analisis kualitatif yang Ivosights dan PR Indonesia lakukan, kami menetapkan Prof. Dr. Muryanto Amin, S.Sos., M.Si., selaku Rektor Universitas Sumatera Utara sebagai Pemenang Pemimpin Terpopuler di Media Sosial 2023 Kategori Rektor,” ungkapnya.
Prof Dr Muryanto Amin meraih penghargaan pemimpin terpopuler di media sosial 2023 bersama dengan dua rektor lainnya yakni Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG(K)., Ph.D., Rektor Universitas Gadjah Mada dan Prof. Dr. Arif Satria, SP, MSi, Rektor Institut Pertanian Bogor.
Baca Juga:
Satu-satunya di Indonesia dan Dunia, USU Punya Jurusan Kuliah Sastra Batak
Sementara pemimpin terpopuler kategori menteri diraih Retno Lestari Priansari Marsudi, Menteri Luar Negeri RI, Mochamad Basoeki Hadimoeljono, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat RI dan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Kesehatan RI.
[Redaktur: Zahara Sitio]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.