Amerika Serikat dan China sedang
memperebutkan pengaruh di kawasan Indo-Pasifik, praktik ekonomi Beijing, Hong
Kong, Taiwan, dan masalah hak asasi manusia di kawasan Xinjiang.
Pemerintahan Presiden Joe Biden telah berkomitmen untuk meninjau elemen kebijakan AS terhadap China.
Baca Juga:
Prabowo Terima Kunjungan Perdana Menteri Singapura di Istana Merdeka
Para diplomat top China dan AS akan
bertemu di Alaska pada 18 Maret 2021 dalam kontak tatap muka tingkat tinggi
pertama antara kedua negara di bawah pemerintahan Joe Biden.
Singapura memiliki hubungan dekat dengan AS dan China. Meski negara kecil, Singapura memiliki pengaruh ekonomi dan politik yang kuat di wilayah Indo-Pasifik.
Hubungan antara Amerika Serikat dan China
merosot ke titik terendah dalam beberapa dekade sejak pemerintahan mantan
Presiden AS, Donald Trump. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.