Kominfo berencana menggunakan Beluga dari Airbus untuk mengangkut Satria-1 dari tempat perakitan di Toulouse dan Cannes (Prancis) serta Belfast (Irlandia) ke lokasi peluncuran milik SpaceX di Cape Canaveral, Florida, Amerika Serikat.
Selain jalur darat menggunakan Beluga, menurut Johnny, mereka juga melihat ada alternatif lain, yaitu menggunakan transportasi laut.
Baca Juga:
Korut Kecam Latihan Militer AS-Korsel
Antonov An-225 Mriya merupakan pesawat terpanjang dan terberat yang pernah dibuat, ia mampu mengangkut kargo berbobot 640 ton.
Konglomerasi pertahanan negara Ukraina, Ukroboronprom, memperkirakan perbaikan pesawat akan memakan waktu yang lama dan membutuhkan biaya lebih dari 3 miliar dolar AS.
Satelit Satria-1 dijadwalkan meluncur pada pertengahan tahun 2023 dan bisa beroperasi pada kuartal terakhir tahun yang sama. [gun]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.