Menurut informasi dari Healthy Family Organics, “konsumsi camilan yang mengandung protein, vitamin, dan mineral dapat mendorong tumbuh kembang di usia 2 tahun pertama anak.”
2. Sumber Energi Tambahan
Baca Juga:
Detik-detik Ibu Melahirkan di Pinggir Jalan Lalu Pergi Seolah Tak Terjadi Apa-apa
Seiring bertambahnya usia, kebutuhan energi bayi ikut meningkat. Hal ini dipengaruhi oleh usia dan berat badan, sebagaimana disampaikan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).
Memberikan camilan di luar jam makan utama dapat membantu memenuhi kebutuhan kalori anak agar ia tetap aktif bergerak dan bermain.
3. Mendukung Perkembangan Otak
Baca Juga:
Tak Ada Dokter Anestesi di RSUD TC Hillers Maumere, Nyawa Maria dan Bayinya Tak Terselamatkan
Camilan sehat juga berkontribusi terhadap perkembangan otak anak.
Makanan ringan yang kaya protein seperti ikan dan daging mengandung zat penting seperti asam lemak omega 3 dan mineral yang mampu menunjang fungsi otak dan daya ingat anak.
4. Mengenalkan Beragam Rasa dan Tekstur