Prof Zullies mengungkapkan dosis awal obat ini adalah 15 mg per kilogram berat badan campur dalam mini bag. Fomepizole ini diberikan dalam waktu 300 min infus.
"Jadi, nanti harus diberikan dalam waktu cepat ya. Karena memang kalau sudah terlalu lama, ya sudah terlanjur jadi metabolitnya," kata dia.
Baca Juga:
BPOM Disebut Paling Bertanggung Jawab Atasi Kasus Gagal Ginjal Akut
"Makanya karena harus segera, nggak boleh lewat. Kalau lewat dari 24 jam sebetulnya kalau mau efektif ya karena memang kerjanya di awal yaitu menghambat enzim alcohol dehydrogenase," jelasnya.
Untuk dosis selanjutnya, obat fomepizole iin akan diberikan 10 mg/kg berat badan. Waktu pemberiannya adalah setiap 12 jam selama 48 jam, kemudian 15 mg/kg setiap 12 jam.[zbr]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.