"Faktor risiko utama termasuk diabetes, tekanan darah tinggi, penyakit kardiovaskular, riwayat keluarga gagal ginjal, dan usia di atas 60 tahun," kata spesialis ginjal Leslie Spry, MD, FACP.
"Faktor risiko kedua meliputi obesitas, penyakit autoimun, infeksi saluran kemih, infeksi sistemik, dan gagal ginjal, kerusakan ginjal, cedera ginjal, atau infeksi ginjal."
Baca Juga:
Rekomendasi Jenis Buah untuk Kesehatan Ginjal
Demi ginjal yang sehat, lakukan olahraga teratur, diet rendah garam, mengendalikan berat badan, mengecek tekanan darah, kolesterol dan glukosa, tidak merokok, minum air dalam jumlah cukup, serta rajin memeriksakan diri ke dokter. [rna]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.