blu by BCA Digital pun mengajak seluruh masyarakat untuk memanfaatkan layanan ini sebagai solusi praktis dalam menyalurkan zakat, infak, dan sedekah, khususnya di bulan Ramadan yang penuh berkah. Menjelang Idul Fitri, saatnya kita menyempurnakan ibadah dengan menunaikan zakat dan berbagi dengan sesama. Dengan fitur ini, pembayaran ZIS bisa dilakukan dengan mudah, aman, dan kapan saja melalui aplikasi blu by BCA Digital.
Mari manfaatkan momen Ramadan ini untuk meningkatkan kepedulian dan berbagi kebaikan bagi sesama. Untuk informasi lebih lanjut mengenai layanan blu by BCA Digital dan kemitraan yang dilakukan, silakan kunjungi laman web www.bcadigital.co.id. Kunjungi juga laman BAZNAS di www.baznas.go.id untuk informasi lebih lanjut terkait BAZNAS.
Baca Juga:
Baznas RI Kecam Penggunaan Istilah 'Uang Zakat' sebagai Kode Korupsi di LPEI
[Redaktur: Amanda Zubehor]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.