Mengakui emosi siri sendiri adalah langkah pertama yang penting, namun orang dengan kecerdasan emosional yang tinggi umumnya memiliki kesadaran yang cukup baik tentang apa yang orang lain pikirkan dan rasakan.
Empati yang tinggi biasanya berarti Anda dapat merasakan ketika orang sedang berjuang, seringkali melalui tanda-tanda halus dalam bahasa tubuh atau perilaku mereka.
Baca Juga:
Tak Selalu Lebih Pintar, Ini Penjelasan soal Otak Pria yang Lebih Besar dari Wanita
Empati juga dapat muncul sebagai tingkat pertimbangan dan penerimaan yang lebih dalam dari berbagai pengalaman orang lain.
2. Memiliki kesadaran diri yang kuat
Mengetahui apa yang dibutuhkan dari interaksi hanyalah salah satu bagian dari kesadaran diri.
Baca Juga:
Fenomena Langka, 6 Planet Bakal Berbaris di Angkasa Awal Juni 2024
Kesadaran diri yang berkembang dengan baik menandakan tingkat kecerdasan yang tinggi, karena dengan identitas diri yang kuat, seseorang dapat:
Memiliki kepercayaan diri untuk membuat pilihan yang mencerminkan keyakinan diri sendiri
Merasa nyaman mengekspresikan diri dengan bebas